Rabu, 30 Januari 2013

SOFTWARE LINDO

         Software lindo ini bisa digunakan dalam materi program linier. kegunaan utama dari software ini adalah untuk memasukkan rumusan program linier dengan cepat.
langkah-langkahnya adalah sebagai berikut :

misal banyaknya roti keju = x1 dan banyaknya roti coklat = x2, maka diperoleh hubungan :
fungsi tujuan : max Z = x1 + x2
fungsi pembatas : jumlah roti coklat : 20x1 + 50x2 <= 890
jumlah roti keju : 50x1 + 20x2 <= 860
fungsi pembatas : jumlah roti coklat : 20x1 + 50x2 <= 890


                 Tulis soal yang diketahui seperti contoh pada gambar > klik solve > kemudian akan ada menu Do Range (Sensitivity) Analysis > lalu klik No maka akan muncul hasil perhitungan tetapi hasil perhitungan tersebut berada pada layar dibelakang papan program. untuk melihat hasil perhitungan sekaligus programnya, maka kita pilih dengan meng-klik windows - tile - vertical, sehingga diperoleh-lah seperti gambar dibawah ini



dari gambar tersebut kita bisa lihat bahwa dari soal yang diketahui kita dapatkan x1 = 12 dan x2 = 13, sehingga diperoleh nilai Z = 25. untuk meminimumkan fungsi tujuan Z, maka bentuk programnya seperti diatas, dengan mengganti max menjadi min.


kekurangan dari software ini adalah software ini hanya menampilkan hasilnya langsung.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar